Pertama-tama bisa dimulai mengenai apa itu junk fileJunk File adalah kumpulan data yang tidak lagi digunakan oleh pengguna tetapi masih tersimpan di dalam perangkat. Untuk pengguna iOS atau perangkat Apple, kali ini Katuhu akan membahas cara membersihkan Junk File dan Cache di iOS yang bisa diterapkan pengguna iOS tentunya.

Cara Membersihkan Junk File dan Cache di iOS

Ada beberapa cara membersihkan junk file dan cache di iOS dari beberapa aplikasi yang ada di iOS seperti contohnya di bawah ini.

Cara Membersihkan Safari Cache di iOS

  • Pilih Settings kemudian Safari.
  • Pilih Clear History dan Website Data.

Cara Membersihkan Memori iPhone

  • Pilih Settings, lalu General Data.
  • Pilih Manage Storage.
  • Pilih salah satu item di bagian Documents dan Data.
  • Geser ke kiri dari item yang tidak diinginkan kemudian Delete.
  • Pilih Edit kemudian Delete All untuk menghapus semua data aplikasi.
Sistem operasi iOS dibuat sedemikian rupa hingga sangat efektif dalam mengelola memori. Beberapa aplikasi yang berjalan di background juga tidak menggunakan memori secara berlebihan, hingga kadang banyak yang menyebutkan kalau iOS lebih stabil dibandingkan Android. Dan jika ingin membersihkan apps yang berjalan dibackground perangkat Apple bisa dengan mudah yaitu restart iPhone, iPad, atau iPod tersebut.

1 comments:

 
KATUHU © 2013. All Rights Reserved. Powered by Blogger
Top